Violeta Bulc

Komisioner Eropa untuk Transportasi
Petahana
Mulai menjabat
1 November 2014PresidenJean-Claude Juncker
Sebelum
Pendahulu
Siim Kallas
Pengganti
Petahana
Sebelum
Informasi pribadiLahir24 Januari 1964 (umur 60)
Ljubljana, Yugoslavia
(sekarang Slovenia)Partai politikPartai Miro CerarAlma materUniversitas Ljubljana
Universitas Golden Gate
Sunting kotak info
Sunting kotak info • L • B
Bantuan penggunaan templat ini

Violeta Bulc adalah seorang wirausahawan dan politikus Slovenia yang saat ini menjabat sebagai Komisioner Eropa untuk Transportasi sejak 1 November 2014.

Bulc menjabat sebagai Menteri tanpa Portofolio untuk menanggapi Pengembangan, Proyek-Proyek Strategi dan Kohesi sejak 19 September 2014 sampai 1 November 2014 dalam Kabinet tengah-kiri Miro Cerar.[1]

Pada 10 Oktober 2014 Pemerintahan Slovenia mengumumkan bahwa Bulc akan menjadi nominasi Slovenia untuk jabatan Komisioner Eropa di Komisi Juncker, menggantikan Alenka Bratušek.[2]

Referensi

  1. ^ "Violeta Bulc, MSc takes over GODC". Government Office for Development and European Cohesion Policy. 19 September 2014. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2014-10-16. Diakses tanggal 10 October 2014. 
  2. ^ "Violeta Bulc je slovenska kandidatka za evropsko komisarko". RTV SLO. 10 October 2014. Diakses tanggal 10 October 2014. 

Pranala luar

  • Media terkait Violeta Bulc di Wikimedia Commons
  • Situs web resmi
Jabatan politik
Didahului oleh:
Janez Potočnik
Komisioner Eropa Slovenia
2014–sekarang
Petahana
Didahului oleh:
Siim Kallas
Komisioner Eropa untuk Transportasi
2014–sekarang
  • l
  • b
  • s
Komisi Juncker (2014–2019)
1 = Presiden. 2 = Wakil Presiden.
Persondata
Nama Bulc, Violeta
Nama alternatif
Deskripsi singkat Politikus Slovenia
Tanggal lahir 24 Januari 1964
Tempat lahir Ljubljana, Yugoslavia
Tanggal kematian
Tempat kematian