Mutya Johanna Datul

Mutya Johanna Datul
LahirMutya Johanna Fontiveros Datul
17 April 1992 (umur 32)
Santa Maria, Isabela, Filipina
Tinggi5 ft 8 in (1,73 m)
GelarBinibining Pilipinas-Supranational 2013
Miss Supranational 2013
Pemenang kontes kecantikan
AgensiBinibining Pilipinas Charities
Warna rambutHitam
Warna mataCokelat gelap
Kompetisi
utama
Mutya ng Pilipinas 2012
(Top 10)
Binibining Pilipinas 2013
(Binibining Pilipinas-Supranational 2013)
(Best in Evening Gown)
(Binibining Photogenic)
Miss Supranational 2013
(juara)
(Miss Supranational Personality)
Twitter: RealMutyaDatul Instagram: mutyadatul Edit nilai pada Wikidata

Mutya Johanna Fontiveros Datul (lahir 17 April 1992), biasa dikenal sebagai Mutya Datul, adalah seorang model asal Filipina dan juga pemenang kontes kecantikan Miss Supranational Filipina 2013 dan kemudian Miss Supranational 2013 yang digelar di Minsk, Belarus.[1] Datul adalah orang Asia dan Filipina pertama yang memenangkan gelar Miss Supranational.[2]

Biografi

Mutya Datul dilahirkan di kota Santa Maria, Isabela dari pasangan Wilfredo dan Merlie Datul dan sedang belajar untuk menjadi seorang programmer komputer di Isabela State University di Kota Ilagan.[3]

Kontes kecantikan

Mutya ng Pilipinas 2012

Mutya Datul berkompetisi pada ajang Mutya ng Pilipinas 2012 dan menempati posisi Top 10.[4][5]

Binibining Pilipinas 2013

Diawal tahun 2013, Mutya Datul berkompetisi kembali pada kontes Binibining Pilipinas 2013, dimana ia meraih posisi Binibining Pilipinas-Supranational, dan juga penghargaan khusus Binibining Photogenic dan Binibining Best in Evening Gown.[5][6]

Miss Supranational 2013

Mutya Datul mewakili Filipina untuk berkompetisi pada Miss Supranational 2013 yang diadakan di Minsk, Belarus. Ia berhasil menjuarai kontes tersebut dan juga meraih penghargaan khusus Miss Supranational Personality.[2][7][8][9]

Referensi

  1. ^ "Pinay crowned Miss Supranational 2013". ABS-CBN News. 7 September 2013. 
  2. ^ a b Armin Adina (11 September 2013). "Miss Supranational had feeling she'd go home with the crown". Philippine Daily Inquirer. 
  3. ^ "A 'binibini' named Mutya". Tempo.com.ph. 11 Agustus 2013. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2013-12-20. Diakses tanggal 2013-12-20. 
  4. ^ MST Entertainment (September 10, 2013). "Mutya Johanna Datul crowned Miss Supranational 2013". Manila Standard Today. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2015-02-21. Diakses tanggal November 14, 2013. 
  5. ^ a b Joyce Burton-Tituler (September 9, 2013). "Miss Supranational 2013 Mutya Datul returns to Manila". Rappler. Diakses tanggal November 14, 2013. 
  6. ^ Nathalie Tomada (April 22, 2013). "What's a 'supranational' beauty". Diakses tanggal November 14, 2013. 
  7. ^ Luigene Yanoria (September 7, 2013). "Filipina Mutya Datul is Miss Supranational". Yahoo!. Diakses tanggal November 14, 2013. 
  8. ^ Julliane Love de Jesus (September 7, 2013). "Philippine bet wins Ms Supranational 2013". Philippine Daily Inquirer. Diakses tanggal September 8, 2013. 
  9. ^ Riza Ornos (September 30, 2013). "Mutya Johanna Datul Miss Supranational 2013 And Megan Young Miss World 2013, One More Crown And Philippines Is A Grand Slam Winner". International Business Times. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2013-12-11. Diakses tanggal November 14, 2013. 

Pranala luar

Penghargaan dan prestasi
Didahului oleh:
Belarus Ekaterina Buraya
Miss Supranational
2013
Diteruskan oleh:
India Asha Bhat
Didahului oleh:
Elaine Kay Moll
Binibining Pilipinas-Supranational
2013
Diteruskan oleh:
Yvethe Santiago
  • l
  • b
  • s
Daftar pemenang Miss Supranational
2000-an
  • Oksana Moria (2009)
2010-an
2020-an
  • l
  • b
  • s
Pemegang kontes kecantikan internasional utama pada
80
81
82
83
84
85
86
87
88
89
90
91
92
93
94
95
96
97
98
99
00
01
02
03
04
05
06
07
08
09
10
11
12
13
14
15
16
17
18
19
20
  • l
  • b
  • s
Pemenang Miss Filipina dalam kontes kecantikan besar
Miss Universe
  • Gloria Diaz (1969)
  • Margarita Moran (1973)
Filipina
Miss World
Miss International
Miss Earth
Miss Supranational
  • Afrika Selatan
  • Amerika Serikat
  • Australia
  • Belanda
  • Brasil
  • Britania Raya
  • Kolombia
  • Filipina
  • Finlandia
  • India
  • Indonesia
  • Islandia
  • Jepang
  • Jerman
  • Kanada
  • Lebanon
  • Meksiko
  • Norwegia
  • Prancis
  • Perú
  • Polandia
  • Puerto Riko
  • Spanyol
  • Swedia
  • Venezuela


Ikon rintisan

Artikel bertopik biografi tokoh ini adalah sebuah rintisan. Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya.

  • l
  • b
  • s