Doraemon: Nobita di Dunia Misteri

Doraemon: Nobita di Dunia Misteri
Film poster
SutradaraHideo Nishimaki
ProduserSoichi Bessho
Tetsuo Kanno
Ditulis olehFujiko F. Fujio
PemeranNobuyo Oyama
Noriko Ohara
Michiko Nomura
Kaneta Kimotsuki
Kazuya Tatekabe
Penata musikShunsuke Kikuchi
SinematograferAkiko Suzuki
Akira Koike
PenyuntingKazuo Inoue
Masanori Sakamoto
DistributorToho
Tanggal rilis
13 Maret 1982
Durasi92 menit
Negara Jepang
BahasaJepang

Doraemon: Nobita di dunia misteri (のび太の大魔境code: ja is deprecated , Nobita no Daimakyo) adalah film animasi tahun 1982 dari manga dan serial anime, Doraemon. Rilis pada 13 Maret 1982. Pada tahun 2014, film tersebut dibuat ulang menjadi Doraemon: Nobita di Dunia Misteri Baru: ~Peko dan 5 Penjelajah~[1]

Sinopsis

Gian dan Suneo meminta Nobita untuk mencarikan suatu tempat misterius karena mereka ingin berpetualang di tempat misteri. Ketika Nobita hendak pulang, tidak disengaja dia menemukan anjing kelaparan yang tak lain adalah pangeran di kerajaan anjing, tetapi Nobita tidak menyadarinya. Akhirnya Nobita memutuskan untuk mencari tempat misterius tersebut di rumah bersama Doraemon, tetapi mereka merasa ragu dan menanyakan hal tersebut kepada Dekisugi. Namun jawaban Dekisugi berbeda, tempat misterius tidak mungkin ditemukan. Akhirnya dengan bantuan satelit dari Doraemon, mereka menemukan suatu tempat yang terdapat patung misterius dan diselimuti asap tebal yaitu "Heavy Smokers Forest"[2]

Referensi

  1. ^ http://www.kaorinusantara.or.id/newsline/8007/promo-kedua-film-doraemon-2014-dirilis
  2. ^ http://www.ghie-lhanx.com/2011/01/nobita-and-haunts-of-evil-1982-doraemon.html

Pranala luar

  • Doraemon: Nobita di Dunia Misteri (film) di ensiklopedia Anime News Network (dalam bahasa Inggris)
  • l
  • b
  • s
Doraemon oleh Fujiko Fujio
Waralaba
Film tuturan (Anime 1979)
  • Dinosaurus Nobita (1980)
  • Luar Angkasa (1981)
  • Dunia Misteri (1982)
  • Dasar Laut (1983)
  • Dunia Setan (1984)
  • Perang Luar Angkasa (1985)
  • Pasukan Robot (1986)
  • Ksatria Dinosaurus (1987)
  • Dunia Barat (1988)
  • Asal Usul Negeri Jepang (1989)
  • Planet Hewan (1990)
  • Negeri 1001 Malam (1991)
  • Kerajaan Awan (1992)
  • Labirin Kaleng (1993)
  • Tiga Pendekar Fantasi (1994)
  • Catatan Harian Nobita (1995)
  • Kereta Api Galaksi (1996)
  • Negeri Mainan (1997)
  • Petualangan Laut Selatan (1998)
  • Tersesat di Luar Angkasa (1999)
  • Legenda Raja Matahari (2000)
  • Kerajaan Burung (2001)
  • Kerajaan Robot (2002)
  • Negeri Angin (2003)
  • Negeri Wan Nyan (2004)
Film tuturan (Anime 2005)
  • Dinosaurus Nobita 2006 (2006)
  • Negeri Sihir: 7 Pengguna Sihir (2007)
  • Manusia Negeri Hijau (2008)
  • Petualangan Super di Planet Koya-Koya (2009)
  • Pertempuran Mermaid King (2010)
  • Pasukan Robot Mechatopia (2011)
  • Pulau Keajaiban Hewan (2012)
  • Museum Alat-alat Ajaib (2013)
  • Dunia Misteri 2014 (2014)
  • Stand by Me Doraemon (2014)
  • Pahlawan Luar Angkasa (2015)
  • Nobita dan Kelahiran Jepang (2016)
  • Nobita's Great Adventure in the Antarctic Kachi Kochi (2017)
  • Nobita no Takarajima (2018)
  • Nobita no Getsumen Tansaki (2019)
  • Nobita no Shin Kyōryū (2020)
  • Stand by Me Doraemon 2 (2020)
Film pendek
Permainan
  • Doraemon (1986)
  • Giga Zombie no Gyakushū (1990)
  • Nobita to Mittsu no Seirei Ishi (1997)
  • Nobita to Hikari no Shinden (1998)
  • SOS! Otogi no Kuni (1999)
  • Nobita no Machi SOS! (2000)
  • Makai no Dungeon (2000)
  • Doraemon no Quiz Boy 2 (2002)
  • Minna de Asobō! Minidorando (2003)
  • Nobita's Dinosaur 2006 DS (2006)
  • Nobita no Shin Makai Daibouken DS (2007)
  • Doraemon Wii (2007)
  • Nobita and the Green Giant Legend DS (2008)
  • Doragana (2008)


Ikon rintisan

Artikel bertopik anime dan manga ini adalah sebuah rintisan. Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya.

  • l
  • b
  • s